Meriahkan HUT Karawang ke-391, Polsek Telukjambe Timur Kawal Kegiatan Mancing Lele Gratis

    Meriahkan HUT Karawang ke-391, Polsek Telukjambe Timur Kawal Kegiatan Mancing Lele Gratis

    Polres Karawang - Dalam rangka memeriahkan HUT Karawang ke-391, Bhabinkamtibmas Polsek Telukjambe Timur Aipda Fuad Fahrul Roji melakukan monitoring sekaligus pengamanan kegiatan Mancing Lele Gratis.

    Pasalnya, acara mancing gratis tersebut diselenggarakan di Dusun Pasir Panggang RT 05/03 Desa Sukamakmur, Kecamatan Telukjambe Timur, Karawang, Jawa Barat, Sabtu (21/9/2024).

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH melalui Kapolsek Telukjambe Timur AKP Iis Puspita, SH., MH memberikan arahan kepada anggotanya untuk melaksanakan monitoring pada kegiatan Mancing Lele Gratis tersebut.

    "Pengamanan dilakukan demi terciptanya rasa aman dan nyaman kepada masyarakat saat kegiatan berlangsung, " Srikandi Polri itu.

    Bhabinkamtibmas juga mengimbau kepada para peserta mancing agar bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di lokasi acara mancing.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Pangkalan Ajak Masyarakat Ciptakan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Telukjambe Ngawangkong...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Menteri AHY Ungkap 2 Kasus Mafia Tanah di Jabar dengan Kerugian Negara Rp3,6 Triliun
    Cooling System: Bhabinkamtibmas Polsek Klari Sambangi Warga Binaan Sampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Tata Motors: Dari Lokomotif Hingga Pemain Global di Industri Otomotif

    Tags